Bojonegoro - Warga Desa Ngasem, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur ramai menggelar acara Gerebeg Desa atau sedakah bumi (manganan) di Balai Desa setempat, Jumat (12/06/2015).
Hadir dalam acara tersebut adalah Kepala Desa Ngasem, Muspika, perangkat desa, dan tokoh masyarakat setempat.
Kepala Desa (Kades) Ngasem, Suwondo, SE.MM , mengatakan, acara sedekah bumi di Balai Desa ini dilakukan warga setiap setahun sekali seusai panen, tepatnya pada hari Jumat Pahing.
"Sedekah bumi ini tentunya sebagai bentuk puji syukur kepada Allah SWT atas berhasilnya panen padi tahun ini". ungkapnya pada Kim maher Jaya.





1 comments:

  1. Assalamu'alaikum, mau tanya, ada buku refrensinya mengenai grebek berkah? Kalau ada mohon infonya, trmksh :)

    ReplyDelete

 
MAHER JAYA DUKOHKIDUL © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top